لَا فَرَعَ وَلَا عَتِيْرَةَ
Artinya
Tidak ada fara` dan tidak ada `atiirah
[HR. Ahmad, Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Tirmidzi, Nasaa-i dan Ibnu Majah dari Abu Hurairah. SHAHIH]
Penjelasan
Fara` adalah anak pertama unta yang dikorbankan untuk berhala. `Atiirah adalah binatang yang disembelih di awal bulan rajab untuk mengagungkannya. Menurut madhab syafi`i `atirah tidak wajib, jika penyembelihannya tidak mengandung unsur syirik maka hukumnya mubah, bahkan sunat, bahkan kalau memungkinkan dilakukan setiap bulan.
==
Sumber
-Imam Suyuthi.
2016. Al-Jami Ash-Shaghir fi
Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.637 hadits
nomor 09914
- Imam Suyuthi.
1995. AL-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir.
Jilid V. Terjemahan oleh Nadjih Ahjad. Surabaya: PT. Bina Ilmu. hlm.568. hadits
nomor.09914
- Al-Albani. Muhammad
Nashiruddin. 2014. Shahih Al-Jami` Ash-Shaghir wa Ziyadah.
Terjemahan oleh Abdul Syukur Abdul Razzaq. Jakarta: Pustaka Azzam.
cet.1., Jilid. IV, Hlm.562. hadits nomor 7544.
-Al-Munawi. Imam
Abdurrouf. 2010. Faidhul Qodir Syarah Al-Jami' Ash-Shaghir. Kairo:
Dar El-Hadits. Jilid.VIII. hlm.655. hadits nomor 09914
-
Ash-Shan`ani. Imam Ash-Shan'ani. 2011. At-Tanwir Syarah al-Jami’
ash-Shaghir. Riyadh: Darus Salam, cet.1. Jilid XI. Hlm.161. hadits
nomor 09895
==
==
SumberImam Suyuthi. 2016. Jami’us Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.637. hadits nomor 09914
BOLEH DICOPY UNTUK DAKWAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar