Kitab Al-Jami Ash-Shaghir hadits nomor 07325 (Bendera pengkhianat)
لِكُلِّ غَادِرٍ لِوَاءٌ يُعْرَفُ بِهِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ
Artinya
Setiap orang yang tidak menepati janji (pengkhianat) mempunyai bendera yang dengannya dia dikenali pada hari kiamat.
[HR Ahmad, Bukhari, dan Muslim dari Anas. Riwayat Ahmad dan Muslim dari Ibnu Masud. Riwayat Muslim dari Ibnu Umar. SHAHIH]
Penjelasan
Orang-orang yang berkhianat pada hari kiamat akan dikasih bendera sehingga mereka akan terkenal dikalangan mahluk Allah sebagai pengkhianat. Dengan bendera tersebut mereka akan makin terhina dan direndahkan.
Sumber
-Imam Suyuthi.
2016. Al-Jami Ash-Shaghir fi
Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits.
hlm.494 hadits nomor 07325
- Imam Suyuthi.
1995. AL-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir.
Jilid IV. Terjemahan oleh Nadjih Ahjad. Surabaya: PT. Bina Ilmu. hlm.387.
hadits nomor.07325.
- Al-Albani. Muhammad
Nashiruddin. 2014. Shahih Al-Jami` Ash-Shaghir wa Ziyadah.
Terjemahan oleh Abu Muqbil Ahmad Yuswaji. Jakarta: Pustaka Azzam. cet.2.,
Jilid. III, Hlm.536. hadits nomor.05168.
-Al-Munawi. Imam
Abdurrouf. 2010. Faidhul Qodir Syarah Al-Jami' Ash-Shaghir. Kairo:
Dar El-Hadits. Jilid.VII. hlm.67. hadits nomor 07325.
-
Ash-Shan`ani. Imam Ash-Shan'ani. 2011. At-Tanwir Syarah al-Jami’
ash-Shaghir. Riyadh: Darus Salam, cet.1. Jilid IX. Hlm.88. hadits
nomor 7307.
Imam Suyuthi. 2016. Jami’us Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.491. hadits nomor 07325.
BOLEH DICOPY UNTUK DAKWAH
===