Kitab Al-Jami Ash-Shaghir hadits nomor 03372 (Nikahi wanita karena empat hal)
تُنْكَحُ الْمَرْأَةُ لِأَرْبَعٍ: لِمَالِهَا وَلِحَسَبِهَا وَلِجَمَالِهَا وَلِدِيْنَهَا، فَاظْفَرْ بِذَاتِ ٱلدِّيْنِ تَرِبَتْ يَدَاكَ
Nikahilah wanita karena empat hal: karena hartanya, nasabnya, kecantikannya, dan agamanya, maka pilihlah yang punya agama maka kamu akan beruntung.
[HR Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Nasaa-i, Ibnu Majah dari Abu Hurairah. SHAHIH]
Penjelasan
Wanita dinikahi karena hartanya, nasabnya, kecantikannya dan agamanya. Jika harus memilih maka prioritaskan yang agamanya paling kuat.
Sumber
-Imam
Suyuthi. 2016. Al-Jami Ash-Shaghir fi
Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.234
hadits nomor 03372
- Imam Suyuthi. 1995. AL-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Jilid II. Terjemahan oleh Nadjih Ahjad. Surabaya: PT. Bina Ilmu. hlm.368. hadits nomor.03372.
- Al-Albani. Muhammad Nashiruddin. 2014. Shahih Al-Jami` Ash-Shaghir wa Ziyadah. Terjemahan oleh Abu Muqbil Ahmad Yuswaji. Jakarta: Pustaka Azzam. cet.3., Jilid. II., Hlm.621 . hadits nomor. 3003
- Imam Suyuthi. 1995. AL-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Jilid II. Terjemahan oleh Nadjih Ahjad. Surabaya: PT. Bina Ilmu. hlm.368. hadits nomor.03372.
- Al-Albani. Muhammad Nashiruddin. 2014. Shahih Al-Jami` Ash-Shaghir wa Ziyadah. Terjemahan oleh Abu Muqbil Ahmad Yuswaji. Jakarta: Pustaka Azzam. cet.3., Jilid. II., Hlm.621 . hadits nomor. 3003
-Al-Munawi.
Imam Abdurrouf. 2010. Faidhul Qodir Syarah Al-Jami' Ash-Shaghir. Kairo:
Dar El-Hadits. Jilid.IV. hlm.129. hadits nomor 03342.
-
Ash-Shan`ani. Imam Ash-Shan'ani. 2011. At-Tanwir Syarah al-Jami’
ash-Shaghir. Riyadh: Darus Salam, cet.1. Jilid V. Hlm.100. hadits nomor
03357
Imam Suyuthi. 2016. Jami’us Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.234. hadits nomor 03372
BOLEH DICOPY UNTUK DAKWAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar