Kitab Al-Jami’us Shaghir Hadits nomor 1607 (Nasib orang yang curang)
أَمَّا
بَعْدُ فَمَا بَالُ الْعَامِلِ نَسْتَعْمِلُهُ: فَيَأْتيْنَا فَيَقُوْلُ: هَذَا
مِنْ عَمَلِكُمْ، وَهَذَا أُهْدِيَ إِلَيَّ، أَفَلَا قَعَدَ فِي بَيْتِ أَبِيْهِ
وَ أُمِّهِ، فَيَنْظُرَ هَلْ يُهْدَي لَهُ أَمْ لَا؟ فَوَالَّذِي نَفْسُ مُحَمَّدٍ بِيَدِهِ لَا يَغِلُّ
أَحَدُكُمْ مِنْهَا شَيْئًا إِلَّا جَاءَ بِهِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ يَحْمِلُهُ
عَلَى عُنُقِهِ، إِنْ كَانَ بَعِيْرًا جَاءَ بِهِ لَهُ رَغَاءٌ، وَ إِنْ كَانَتْ
بَقَرَةً جَاءَ بِهَا لَهَا خُوَارٌ، وَ إِنْ كَانَتْ شَاةً جَاءَ بِهَا تَيْعَرُ،
فَقَدْ بَلَّغْتُ
[[1]]
Artinya
Adapun sesudah itu, Kenapa seorang amil yang kami
pekerjakan kemudian datang kepada kami seranya berkata: "Ini hasil
penugasan kalian dan ini dihadiahkan khusus untukku". Cobalah lihat,
Apakah jika dia duduk-duduk di rumah ayahnya atau ibunya dia akan diberi hadiah
atau tidak. Demi Dzat yang jiwa Muhammad berada di tangannya, tidaklah kalian
mengambil harta tanpa hak (berkhianat, curang atau mencuri) terkecuali pada
hari kiamat kalian akan datang dengan membawa harta tersebut diatas pundak (tengkuk)
kalian. Jika harta tersebut berupa unta maka kalian akan membawanya dengan
mengeluarkan suara unta, jika harta tersebut sapi maka kalian akan membawanya
sambil menguak dan jika harta tersebut kambing maka kalian akan membawanya
sambil mengembik. Sungguh aku benar - benar telah menyampaikan kepada kalian.
Penjelasan
Larangan seorang amil / pekerja menerima pemberian
atasnama pekerjaannya. [4]
-Imam Suyuthi. 2016. Al-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Kairo: Darul Hadits. hlm.115 hadits nomor 01607
-Al-Munawi. Imam Abdurrouf. 2010. Faidhul Qodir Syarah Al-Jami' Ash-Shaghir. Kairo: Dar El-Hadits. Jilid.II. hlm.500. hadits nomor 01607
- Ash-Shan`ani. Imam Ash-Shan'ani. 2011. At-Tanwir Syarah al-Jami’ ash-Shaghir. Riyadh: Darus Salam, cet.1. Jilid III. Hlm.219. hadits nomor 01601
- Al-Albani. Muhammad Nashiruddin. 2014. Shahih Al-Jami` Ash-Shaghir wa Ziyadah. Terjemahan oleh Abdul Syukur Abdul Razzaq. Jakarta: Pustaka Azzam. cet.1., Jilid. I, Hlm.586. hadits nomor 1457.
- Imam Suyuthi. 1995. AL-Jami Ash-Shaghir fi Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Jilid I. Terjemahan oleh Nadjih Ahjad. Surabaya: PT. Bina Ilmu. hlm.462. hadits nomor.01607.
-Al-Bukhari. Al-Imam Al-Hafizh Abi Abdillah Muhammad bin Ismail bin Ibrahim Ibn Al-Mughirah bin Bardizbah Al-Bukhari Al-Ju`fiy.2004. Shahih Al-Bukhari. Cairo: Darul Hadits. Jilid IV, Halaman 328, Hadits 6979.
-Al-Bukhari. Al-Imam Al-Hafizh Abi Abdillah Muhammad bin Ismail bin Ibrahim Ibn Al-Mughirah bin Bardizbah Al-Bukhari Al-Ju`fiy.2004. Shahih Al-Bukhari. Terjemahan oleh Muhamad Iqbal, Lc. Jakarta: Pustaka As-Sunnah. Jilid V, Halaman 781, Hadits 6979.
- Al-Asqalani. Al-Hafizh Ahmad bin Ali bin Hajar. 2015. Fath Al-Bari bi Syarh Shahih Al-Bukhar. Cairo: Al-Maktabah As-Salafiah, cet.1. Jilid IX, Halaman 436 , Hadits 6979 .
-Imam Suyuthi. 1995. AL-Jami Ash-Shaghir min Ahadits al-Basyir an-Nadzir. Terjemahan oleh Badrudin. Terjemah Al-Jami Ash-Shaghir Pembahasan Hadits Shahih Bukhari Muslim, Mangunreja: Googel Drive. 02-02-2020 https://drive.google.com/file/d/1KEkJaG3LDqyGuNez9QmgXcz47D-frDzu/view
===
- Al-Jami Ash-Shaghir Hadits 1607
- Faidul Qadir Syarah Al-Jami Ash-Shaghir Hadits 1607
- Al-Ijtima Syarah Al-Jami Ash-Shaghir Hadits 1607
- Shahih Bukhari Hadits 6979
- Fathul Bari Syarah Shahih Bukhari Hadits 6979
- Mukhtashar Shahih Bukhari Imam Suyuthi Hadits
- Syarah Mukhtashar Shahih Bukhari Imam Suyuthi Hadits
===
Tidak ada komentar:
Posting Komentar